Kenapa pengumuman SNMPTN 2012 dimajukan ? Menurut informasi yang disampaikan oleh Panitia penyelenggara, tahun ini hasil SNMPTN 2012 jalur tertulis dapat diketahui dengan cepat oleh para peserta. Karena segala sesuatunya sudah selesai dengan cepat, makanya pengumuman dilakukan lebih cepat 1 hari dari jadwal yang telah ditentukan.
Dengan mengakses situs resmi yaitu http://www.snmptn.ac.id para peserta dapat melihat informasi pengumuman SNMPTN 2012, sehingga bisa lebih mudah dalam melihat informasi hasil SNMPTN 2012 jalur tertulis
PENGUMUMAN SNMPTN 2012 - Hasil SNMPTN 2012 Tertulis
Semoga saja nama sobat ada di dalam pengumuman SNMPTN 2012 sehingga tahun ini sobat sudah bisa menikmati bangku kuliah.. maksudnya melanjutkan pelajaran di jenjang yang lebih tinggi. Dan buat yang namanya belum tercantum pada hasil SNMPTN 2012 jalur tertulis jangan berkecil hati karena menurut informasi yang ada masih terdapat 1 jalur lagi yaitu Jalur Mandiri yang informasinya dapat dilihat melalui PTN terdekat
Oks akhir kata, Selamat menunggu pengumuman SNMPTN 2012 semoga tahun ini hasil SNMPTN 2012 tertulis dapat memuaskan hati sobat.. dalam arti kata LULUS. Bila tidak.. pastinya sobat punya rencana cadangan tentunya :) Lulus atau tidak.. sobat layak baca Kata kata Mutiara .. biar bisa merenungkan hasil yang telah atau belum sobat capai